Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

18 Aplikasi Foto Editor Untuk Ponsel Android

Mengambil gambar dengan jepretan kamera ponsel kini semakin mudah, karena Ponsel atau Smartphone terutama yang memakai mobile operating system Android sekarang sudah hampir mendominasi para pengguna mobile seluler. Beberapa ponsel Android sekarang sudah dilengkapi dengan kamera digital yang canggih termasuk foto editor android yang memudahkan mengambil foto dengan cepat dan hasil yang bagus.

Jika sedang mencari foto editor Android terbaik untuk ponsel, beberapa aplikasi foto editor android berikut ini bisa dicoba, dengan menggunakan aplikasi akan sangat membantu menciptakan hasil foto yang bagus, menarik dan unik terutama bagi para penggemar mobile fotografi yang saat ini sudah menjadi satu komunitas tersendiri.

Foto Editor Terbaik Android

Foto editor yang paling bagus untuk android tentu saja harus suport atau mendukung sistem operasi pada ponsel. Selain selalu mendapat pembaharuan dari developernya, tidak banyak ditemukan bug atau error sehingga membuat aplikasi editor foto ponsel tersebut menjadi berat untuk dijalankan. Dan berikut ini adalah beberapa pilihan foto editor gratis untuk android yang bisa di download melalui Google Playstore.

Aplikasi Foto Editor Smartphone Android

Aviary

Photo Editor Pro

FotoRus


Beberapa aplikasi foto editor android diatas adalah gratis, namun ada juga yang menyediakan versi upgrade berbayar atau tool powerfull yang membutuhkan kredit seperti contohnya fitur frame, bingkai, efek dan sejenisnya. Tetapi sebagian besar alat editing yang disertakan adalah gratis dan tidak jauh berbeda dengan software foto editor lainnya.

Selain itu foto editor untuk hp android juga sudah terhubung dengan sosial media, artinya setelah selesai mengedit sebuah foto, pengguna bisa langsung membagikan foto ke sosial media seperti Facebook, Twitter, Google plus atau Instagram.